Pages

Yusran Darmawan Ngeblog Bisa Ke Amerika

type='html'>
Siapa sangka bila Ngeblog Bisa Ke Amerika. Yusran Darmawan adalah blogger dengan basic di Kompasiana mendapat durian runtuh tersebut. Blogger yang sudah memposting lebih dari 1.000 artikel di kompasiana tersebut berkesempatan mendapat beasiswa ke Amerika. Untuk mengenal siapa yang Ngeblog bisa ke Amerika inilah orangnya Yusran Darmawan. Dengan blog di http://www.kompasiana.com/yusrandarmawan

Yusran Darmawan

Sebenarnya apa sih yang membuat ia bisa ke Amerika? Yusran Darmawan menulis artikel yang berkaitan dengan isu-isu dan tren di masa depan dan bagaimana kita menyikapina. (menurut Yusran Darmawan).

Pada awalnya ia menulis artikel yang menarik dan disajikan dengan menyenangkan. Pada akhirnya ada sebuah seleksi beasiswa ke luar negeri. Tak tanggung-tanggung 9.000 peserta telah diseleksi dan ialah yang terpilih.

Dibalit itu ternyata dalam proses penyeleksian ini, ia diminta mengirimkan artikel untuk meyakinkan juri. Ia mengirim tulisannya yang menjadi headline di Kompasiana. Ternyata eh ternyata tulisannya tersebut pernah dibaca oleh juri. Bahkan sempat ada yang dikomentari oleh jurinya. 

Ada banyak sekali kisah menarik dan menguntungkan dari Ngeblog tanpa harus ke Amerika. Nah, dari kisah Yusran Darmawan ini bisa kita petik hikmahnya. Tetap semangat dalam posting-posting kita. Siapa tau artikel yang tidak kita unggulkan malah jadi perbincangan di luar sana. So, tetap posting dengan hal yang bermanfaat bagi orang lain. Siapa tau juga kita bisa ikutan ke Amerika. Happy blogging!

Sumber ane di Kompasiana